DINAS KESEHATAN PENGENDALIAN PENDUDUK
DAN KELUARGA BERENCANA
KABUPATEN KAPUAS HULU
 
Pemantauan Tumbuh Kembang dan Permasalahan Gizi Ibu dan Anak di Posyandu Desa Pulau Majang
Badau, Sabtu 29 Mar 2025
 
PUSKESMAS BADAU - Tenaga kesehatan Puskesmas Badau melaksanakan Pemantauan Tumbuh Kembang dan Permasalahan Gizi Ibu dan Anak di Gedung Posyandu Kasih Ibu Desa Pulau Majang Kecamatan Badau Kabupaten Kapuas Hulu pada 18 Maret 2025.
 
Pemantauan Tumbuh Kembang dan Permasalahan Gizi Ibu dan Anak dilaksanakan di Gedung Posyandu Kasih Ibu Desa Pulau Majang.
 
Melakukan pemantauan tumbuh kembang dan permasalahan gizi pada ibu dan anak, agar ketika ditemukan dapat segera di intervensi
 
Penanggungjawab pelaksana kegiatan tenaga kesehatan Puskesmas Badau yaitu Sulastri Karitas, A.Md.Gz dan Sima Andini, A.Md.Gz.
 
Pemantauan Tumbuh Kembang dan Permasalahan Gizi Ibu dan Anak penting dilakukan untuk mengetahui kondisi tumbuh kembang anak secara periodik. (*)